Karawang – Kepolisian Resor (Polres) Karawang berhasil mengungkap kasus Pencurian Dengan Kekerasan (Curas) di Alfamart Dusun Srijaya, Desa Pulojaya, Kecamatan Lemahabang, dengan mengamankan 1 (Satu) orang tersangka inisial BTD alias BY (27). Kapolres Karawang AKBP Wirdhanto Hadicaksono menjelaskan, pelaku melakukan aksinya masuk saat Alfamart dalam kondisi sepi, dan menodongkan senjata tajam kearah leher salah satu penjaga Alfamaret. Selanjutnya, sambung Kapolres, ... Read More »
